Inilah Tabungan Terbaik untuk Menyimpan Uang Beli Hewan Kurban

Bingung memilih layanan tabungan terbaik untuk membeli hewan qurban? Pada artikel kali ini akan Asaljeplak beritahukan informasi mengenai hal tersebut.
memilih-tabungan-qurban

Bagikan artikel ini :

Berkurban ketika Idul Adha sebenarnya bisa dilakukan oleh siapa saja. Terutama bagi yang mempunyai penghasilan yang lebih dan bisa dimanfaatkan untuk membeli hewan kurban dengan mudah. Bagi yang ingin berkurban tetapi mempunyai penghasilan yang pas-pasan juga dapat menabung terlebih dahulu untuk mengumpulkan uang membeli hewan kurban. Utamanya apabila ingin berkurban hewan yang mahal seperti sapi atau kerbau.

Konsep tabungan qurban untuk membeli hewan yang akan dikurbankan ketika Idul Adha tersebut mempunyai banyak pilihan yang tersedia. Selain bisa menyimpan uang sendiri dengan cara manual yang dikumpulkan di tabungan. Anda juga bisa memilih untuk membuka tabungan baru yang digunakan khusus untuk mengumpulkan uang yang digunakan guna membeli hewan kurban. Agar mendapatkan manfaat lebih optimal, pastikan untuk niat yang baik tersebut juga menggunakan tabungan dari bank syariah sehingga mempunyai proses sesuai aturan Islam. Menabung untuk membeli hewan kurban tersebut dapat memilih tabungan terbaik yang bisa dilakukan di Bank Syariah Bukopin.

Bank ini menawarkan beberapa produk pendanaan yang bisa digunakan untuk menabung guna membeli hewan kurban. Tabungan pertama adalah Deposito iB yang merupakan pendanaan dengan akad mudharabah mutlaqa. Tabungan ini mempunyai manfaat keamanan yang terjamin dan bagi hasil berdasarkan nisbah yang telah disepakati bersama. Selain itu beberapa hal yang perlu diketahui dari produk ini adalah:

  • Produk ini memberikan fasilitas dapat diperpanjang secara otomatis.
  • Dapat mempunyai minimal tabungan 1 juta rupiah.
  • Mempunyai jangka waktu yang bisa dipilih mulai dari 1 bulan, 3 bulan, 6 bulan, dan 12 bulan.
  • Tidak dapat dipindahtangankan dan bisa dipilih untuk perorangan dan badan usaha.
  • Tidak dikenakan biaya administrasi dengan pajak bagi hasil 20%.
BACA JUGA  Mencegah Kerusakan Panel Listrik

Jenis tabungan pilihan selanjutnya ada tabungan multiguna syariah dari Bank Syariah Bukopin. Tabungan iB multiguna mempunyai keunggulan seperti:

  • Mempunyai setoran bulanan yang terjangkau hanya 100 ribuan hingga 5 juta.
  • Mempunyai jangka waktu kontrak dari 1 tahun hingga 18 tahun.
  • Bebas biaya premi asuransi dan administrasi bulanan.

Bisa dimanfaatkan untuk pendidikan dan multiguna.

Download Artikel dalam Bentuk PDF

Artikel Lainnya

Loading...

Mau punya website sendiri ?

Yuk buat website di RBC Hosting

Kamu bisa membuat website apa saja, mulai dari sales page, profil usaha, website pribadi, blog, website acara, website katalog, undangan pernikahan online, dan masih banyak lagi sesuai kebutuhanmu. 

Mulai dari Rp300rb /tahun saja!

Tinggalkan Komentar

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Tinggalkan komentar via FB

DomaiNesia
Loading...