Cara Memblokir Iklan pada Ponsel Android

Pada artikel kali ini, Asaljeplak akn menjelaskan mengenai cara memblokir iklan pada ponsel Android yang bisa kamu coba lakukan.
tutorial-android

Bagikan artikel ini :

Sedang asik utak atik ponsel android kesayangan tiba – tiba ada iklan muncul. Hal ini cukup membuat jengkel apalagi ketika sedang asyik bermain games atau streaming youtube.

Sudah berkali – kali ditutup tapi tetap saja iklan – iklan yang bermunculkan bikin senewan. Jika kamu pernah mengalami peristiwa – peristiwa di atas, tenang saja asal jeplak akan memberikan solusi untukmu.

Sebenarnya ada banyak sekali cara yang bisa dipakai untuk menghilangkan iklan – iklan yang suka muncul tiba – tiba di androidmu. Android yang sudah di root dan tanpa root juga memiliki cara yang berbeda.

Berikut ini Asaljeplak mau berbagi tips menghilangkan iklan – iklan di hp mu ketika kamu sedang browsing

Dengan menggunakan Aplikasi UC Browser

Tentunya kamu sudah tidak asing dengan aplikasi satu ini. Aplikasi ini dapat membantu menghilangkan iklan –iklan yang ada di HP androidmu dengan sangat mudah tanpa perlu root yaitu dengan mematikan javascript di aplikasi browser tertentu.

Setelah download aplikai ini di  google playstore, kamu bisa setting UC Web Browser dengan cara masuk ke menu setting lalu aktifkan menu adblock ceklist opsi ad blocker. Jika iklan sangat menganggu kamu nonaktifkan juga powerful ad blocker. Setelah kamu aktifkan maka aal jeplak jamin tidak aka nada iklan pop yang tiba – tiba muncul karena semua tampilan iklan sudah di block, mudah bukan ??

Dengan menggunakan Browser Google Chrome

Aplikasi ini paling favorit dan jadi andalan kamu pastinya karena selain cepat, fitur – fiturnya juga menarik. Sama seperti di UC Browser , cara menonaktifkan iklan – iklan di Google Chrome juga cukup mudah. Asal jeplak akan berbagi tips nya denganmu. Pertama kamu masuk ke menu setting yang ada di Google Chrome. Setelah itu pilih ikon site setting kemudian nonaktifkan pop ups untuk memblokir situs agar tidak menampilkan tampilan – tampilan (iklan)

BACA JUGA  Cara Backup Kontak pada Android

Jika kamu ingin menghilangkan semua iklan ketika browsing, di site setting kamu bisa menonaktifkan pula javascript. Sayangnya, jika kamu menonaktifkan javascript maka beberapa fitur dan fungsi yang menggunakan javascript tidak dapat berfungsi maksimal. Oleh karena itu kamu dapat pilih Add Site Exception untuk pengecualian website – website tertentu

Adblock Browser

Kalau kamu termasuk orang yang ga suka ribet, maka alternative ini menjadi jawabannya. Aplikasi ini memang di desain untuk browsing tanpa iklan. Kamu ga perlu ribet dengan menyetting sesuatu karena kamu cukup download aplikasi ini di google playstore maka semua iklan akan sirna dari hp androidmu

Selanjutnya, Asaljeplak mau berbagi tips menghilangkan iklan ketika kamu sedang main games

Ada 2 cara kalau tidak ingin melihat iklan muncul ketika sedang main games

  1. Jangan aktifkan paket data mu ketika kamu sedang bermain games, jadi gaes tidak terhubung dengan internet
  2. Download aplikasi NoRoot Firewall di hp mu, dan kamu bisa atur games apa saja yang kamu inginkan supaya iklan tidak muncul ketika kamu sedang main games itu

Download Artikel dalam Bentuk PDF

Artikel Lainnya

Loading...

Mau punya website sendiri ?

Yuk buat website di RBC Hosting

Kamu bisa membuat website apa saja, mulai dari sales page, profil usaha, website pribadi, blog, website acara, website katalog, undangan pernikahan online, dan masih banyak lagi sesuai kebutuhanmu. 

Mulai dari Rp300rb /tahun saja!

1 komentar untuk “Cara Memblokir Iklan pada Ponsel Android”

Tinggalkan Komentar

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Tinggalkan komentar via FB

DomaiNesia
Loading...